Cara Download Netflix di TV Indihome danalm Beberapa Langkah Mudah

  • Bagikan
Cara Download Netflix di TV Indihome danalm Beberapa Langkah Mudah

Cara download netflix di tv Indihome bisa kamu lakukan dengan mudah loh, untuk mengetahui langkah langkahnya. Kami bisa menyimak penjelasan yang akan disampaikan kali ini.

Menonton film atau serial favorit menjadi salah satu pilihan tepat yang bisa kamu lakukan untuk menghabiskan waktu bersama keluarga maupun teman.

Selain itu, ada salah satu opsi streaming terbaik bernama Netflix yang bisa kamu gunakan.

Di dalam aplikasi netflix terdapat berbagai macam fitur yang bisa kamu gunakan dan menariknya lagi para pengguna wifi indihome kini dapat menikmati netflix berkat koneksi internet kamu yang stabil.

Bagi kamu sebagai pelanggan wifi indihome 2P (Internet + TV), tentunya indihome tersebut akan memberikan perangkat pendukung yang berupa STB (Set Top Box).

Perangkat tersebut berguna untuk tv android di rumah kamu bisa terhubung dengan wifi indihome, sehingha pengguna dapat menikmati konten dari youtobe maupun yang lainnya.

Bukan hanya itu saja, dengan adanya STB indihome ini kamu bisa menonton konten netflix melalui layar gang luas dan bahkan kualitas tanpilannya juga akan jauh kebih jernih.

Untuk menginstal aplikasi netflix di tv Indihome dapat kamu lakukan tanpa root atau menggubah settingan apapun loh.

Sebelum kita membahas cara download netflix di tv indihome, maka pastikan kamu mengetahui syarat yang harus dilakukan sebelum mendownload aplikasi netflix di tv indihome.

Hal Hal Yang Harus Diperhatikan Sebelum Download Netflix Di Indihome

1. Pastikan STB Sudah Terpasang

Hal pertama yang harus kamu perhatikan sebelum mendownload aplikasi netflix tersebut yaitu pastikan STB sudah terpasang dengan benar.

BACA JUGA :  3 Cara Screenshot di Laptop Acer yang Paling Mudah

Selain memastikan STB, kamu juga perlu memperhatikan kabel HDMI dari STB ke TV sudah terhubung.

2. Koneksi Indihome Stabil

Pastikan bahwa koneksi indihome di rumah kamu sedang tidak bermasalah yah, karena hal tersebut akan memperhambat proses penginstalan netflix di STB Indihome kamu.

3. Memiliki Aplikasi Solid Explorer

Supaya aplikasi netflix ini bisa kamu nikmati pada STB indihome, maka kamu harus mempunyai aplikasi pendukung yang bernama solid Explorer.

Aplikasi ini mempunyai fungsi yang dapat membaca file apk tang tersimpan pada flash disk maupun sejenisnya.

Untuk mendapatkan aplikasi ini juga sangat mudah, kamu hanya perlu mencarinya pada Usee Apps Store yang ada pada STB Indihome yang kamu gunakan.

4. Aktifkan Paket Netflix

Untuk bisa menikmati konten yang ada di dalam aplikasi netflix ini, maka kamu wajib mengaktifkan paket langganan netflix terlebih dahulu.

Setelah kamu mengetahui hal hal yang harus diperhatikan sebelum mendownload aplikasi netflix pada STB Indihome kamu, maka kami bisa melanjutkan ke pembahasan utamanya.

Cara Download Netflix di TV Indihome

Setelah kamu mengetahui beberapa hal yang harus diperhatikan sebelum mendownload aplikasi netflix di tv indihome ini, maka kamu bisa langsung menyimak cara download netflix di tv Indihome.

1. Nyalakan TV Indihome

Langkah pertama yang bisa kamu lakukan yaitu nyalakan tv indihome dan pasang flash disk atau perangkat penyimpanan eksternal lainnya yang sudah berisi file apk Netflix.

Setelah itu, maka kamu bisa menjalankan aplikasi Solid Explorer dan lanjutkan dengan menyalakan tv indihome kamu.

2. Carilah Aplikasi Netflix

Kemudian, kamu bisa mencari sebuah file apk Netflix pada flash disk dan jika sudah ketemu, kamu tinggal mengklik dua kali pada file tersebut.

BACA JUGA :  Cara Bayar Telkom lewat M Banking BCA (Wifi Indihome)

Dan pada halaman tersebut, kamu bisa mencari aplikasi netflix yang sudah kamu download sebelumnya.

3. Klik Menu Instal

Pada halaman konfirmasi yang muncul, kamu bisa langsung mengklik instal yang ada pada pojok kanan bawah.

4. Pilih Menu Open

Jika proses pemasangan selesai, kamu tinggal mengklik open untuk membuka Netflix STB Indihome.

5. Login Pada Akun Netflix

Sebelum kamu menikmati semua konten yang ada di dalam aplikasi netflix ini, maka mamu harus login terlebih dahulu menggunakan akun Netflix yang kamu miliki.

Jika kamu sudah menautkan akun netflix ke gmail, biasanya data login akan terisi secara otomatis melalui fitur Google smart lock.

Jika sudah selesai, akan muncul pada layar tv indihome dan kami bisa mengklik tombol Ok.

Setelah proses tersebut sudah berhasil dilakukan, maka kamu bisa langsung menikmati konten konten seru yang ada di dalam aplikasinya.

Akhir Kata

Itulah sedikit tutorial mengenai cara download netflix di Indihome yang bisa kamu coba lakukan dengan cara mudah yang sudah kami sampaikan, semoga tutorialnya bisa membantu yah.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *