Cara Install dan Aktivasi Wondershare Filmora 9

Cara Install dan Aktivasi Wondershare Filmora 9 dengan Mudah dan Praktis

Diposting pada

Apakah kamu sedang mencari bagaimana Cara install dan aktivasi wondershare filmora 9? Jika itu benar, yuk simak oenjelasan yang akan kami berikan di dalam artikel ini. Simak oenjelasannya sampai selesai ya!

Filmora atau Wondershare Filmora merupakan sebuah aplikasi editing video yang ada pada perangkat komputer yang terus meningkatkan kapabilitasnya untuk menjadi yang paling terbaik.

Aplikasi Filmora ini begitu mudah untuk digunakan oleh para pemula dan juga menawarkan opsi advanced untuk para editor atau para pengguna profesional.

Sedangkan Wondershare Filmora 9 yaitu sebuah fitur yang begitu diminati oleh banyak orang dan juga dapat dicoba melalui versi trial yang tersedia dari situs resminya, tetapi tetap saja bisa menampilkan watermark yang sangat mengganggu.

Watermark tersebut sebenarnya merupakan batasan yang ada dari Free Plan ketika kamu menggunakan aplikasi Filmora secara gratis dan juga untuk menghilangkannya, kamu diharuskan untuk membeli lisensi secara resmi ya guys.

Ada banyak sekali keuntungan yang nantinya akan kamu dapatkan jika kamu membeli lisensi secara resmi diantaranya kamu akan mendapatkan semua fitur tanpa watermark yang ditunjang oleh support tim Wondershare Filmora.

Jika kamu ingin lebih praktis dan juga lebih hemat, kami sarankan kamu untuk membeli versi resminya saja ya guys.

Cara Install dan Aktivasi Wondershare Filmora 9

Tetapi, ada banyak para pengguna Filmora yang akan menggunakan versi resmi atau berbayar dan mengeluhkan jika saat koneksi internet diaktifkan, paketnya akan kembali pada versi gratis.

Sebenarnya hal tersebut terjadi karena di sebabman Filmora mendeteksi kode aktivasi yang akan digunakan bukanlah kode yang resmi dari mereka, tetapi kode yang pernah di gunakan sebelumnya.

BACA JUGA :  Cara Memasukan Gambar ke Figma dengan Mudah

Kamu juga dapat melakukan block host Filmora menggunakan Firewall bawaan Windows agar bisa mengatasi masalah tersebut.

Jika kamu ingin aplikasi Filmora yang permanen, kamu bisa menerapkan cara untuk melakukan aktivasi Filmora 9 permanent berikut ini:

1. Cara Aktivasi Filmora 9 Permanent dan juga agar bisa Menghilangkan Watermarknya

  • Untuk langkah pertama, silahkan kamu masuk pada menu Control Panel dengan cara mengklik Start> ketik Control Panel.
  • Kemudian ubahlah Viewnya menjadi Category – pilih System and Security – pilih Windows Defender Firewall agar bisa masuk pada pengaturan firewall.
  • Nantinya kamu akan dihadapkan dengan beragam pilihan yang ada pada halaman firewall, silahkan pilih saja Advanced Settings.
  • Lalu pilihlah Inbound Rules – New Rules _yang ada pada halaman selanjutnya.
  • Setelah itu pilih program dan kamu akan diarahkan pada halaman selanjutnya.
  • Pada bagian This program path silahkan pilih Browse dan carilah Filmora.exe. File Filmora tersebut terkadang letaknya ada pada folder C:\Program Files\Wondershare\Filmora dan klik Next jika sudah.
  • Agar aktivasi tetap permanen meskipun koneksi internet tetap hidup, silahkan kamu pilih Block the connection dan juga klik Next.
  • Kami sarankan agar kamu mencentang seluruh pilihannya baik itu Domain, Private ataupun Public dan lanjutkan dengan mengklik Next.
  • kamu juga wajib untuk memberi nama dan berikan saja nama Filmora ataupun nama yang lainnya yang ada di bagian tersebut dan klik Finish.
  • Selesai.

Menghilangkan Watermark Filmora

Berikut ini langkah- langkah yang dapat kamu lakukan untuk menghilangkan watermark filmora:

  • Silahkan download dan juga install aplikasi Wondershare Filmora.
  • Kemudian matikan koneksi internet kamu terlebih dahulu, sebelum kamu membuka aplikasi Filmora.

Sebab aktivasi hanya dapat di lakukan ketika tidak ada sambungan internet yang ada di perangkat kamu. Inilah salah satu kekurangan yang ada dari aplikasi Filmora, yang membuat penggunanya tidak dapat menggunakan aplikasi tersebut ketika komputernya terhubung pada jaringan internet.

  • Lalu klik logo keranjang yang ada di di sebelah kanan atas layar
  • Selanjutnya isi Licenced e-mail dan juga Activation code dengan cara menggunakan kode yang muncul. Jika tidak muncul, periksalah koneksi internet yang kamu miliki.
  • Untuk langkah terakhir, silahkan klik tombol activate yang ada di layar.
BACA JUGA :  6 Rekomendasi Aplikasi Reksadana Terbaik yang Terdaftar OJK

Akhir kata

Demikian penjelasan mengenai bagaimana cara install dan aktivasi wondershare filmora 9, semoga penjelasan di atas dapat bermanfaat ya. Selamat mencoba!

Terima kasih

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *