Cara Mengatasi HP Realme Mati Sendiri Tanpa Sebab

Cara Mengatasi HP Realme Mati Sendiri Tanpa Sebab

Diposting pada

Cara mengatasi HP realme mati sendiri sebenarnya cukup mudah Kamu lakukan, untuk informasi lengkapnya silahkan simak tulisan ini hingga akhir.

Setiap dari pengguna ponsel pasti memiliki pemasalahannya masing-masing, sama seperti pada HP Realme.

Biasanya yang seringkali dialami oleh Kamu mungkin HP realme milik Kamu itu selalu mati sendiri tanpa ada sebabnya.

Berikut di bawah ini Kami sajikan informasi lengkap tutorial yang bisa Kamu lakukan untuk mengatasi masalah tersebut.

Cara Mengatasi Hp Realme Mati Sendiri dengan Manual

Biasanya setiap para pengguna akan mengalami hal ini, Kamu mungkin beranggapan bahwa baterai HP yang sudah habis itulah mengapa HP tersebut selalu mati sendiri.

Namun, ternyata setelah diperiksa mungkin bukan seperti itu masalahnya. Nah, agar Kamu dapat memeriksanya secara manual, Kamu bisa melihat cara berikut ini:

  1. Pertama, Kamu cek gejala fisik apakah tombol power pada HP Realme tersangkut
  2. Jika memang iya hal itu terjadi, bisa jadi itulah penyebab dari HP yang selalu mati atau restart sendiri
  3. Jika HP Kamu mati setelah menjalankan aplikasi, maka copotlah aplikasi tersebut
  4. Silahkan Kamu coba cek memori internal HP Realme milik Kamu itu, jika hampir habis maka sistem akan lambat dan mati sendiri
  5. Suhu tinggi di ruangan HP Realme juga akan berpotensi menyebabkan HP tersebut mati sendiri
  6. Posisi dari sim card yang tidak benar juga bisa menyebabkan HP Realme tersebut mati atau restart sendiri
  7. Silahkan Kamu pastikan juga bahwa baterai HP Realme milik Kamu itu tidak drop atau masih bagus agar tidak mati sendiri
  8. Periksa juga fitur hidup dan mati pada HP Realme Kamu apakah posisinya aktif atau tidak
  9. Penyebab lainnya dari HP Realme mati sendiri yaitu karena adanya virus yang berbahaya
  10. Silahkan Kamu bisa mencoba dengan install aplikasi anti virus terpopuler atau bisa lakukan flash jika tak berhasil.
  11. Proses periksa HP Realme mati sendiri pun telah selesai
BACA JUGA :  Cara Agar Emoji Android Seperti iPhone, Mudah Dengan 2 Metode ini

Cara Mengatasi HP Realme Mati Sendiri

Jika Kamu bingung harus melakukan apa dan Kamu tidak ingin mengatasi sendiri masalah HP mati itu karena Kamu takut malah akan memperburuk keadaan, silahkan datangi saja conter terdekat.

Kamu ranyakan kepada petugas disana mengapa HP Realme milik Kamu itu selalu mati amatau bahkan bisa restart secara sendirinya. Langkahnya yaitu:

  1. Silahkan Kamu datangi counter terdekat sekitar rumah Kamu
  2. Kemudian, Kamu fanyakan kepada petugas nyaengapa HP Realme Kamu mati sendiri
  3. Maka, petugas pun akan memberikan arahan
  4. Jika hal tersebut memang karena virus yang berbahaya, biasanya Kami disarankan flash ulang
  5. Kemudian, tentu akan dilakukan back up tmterlebih dahulu agar data di HP Kamu itu bisa kembali meski terhapus
  6. Lalu, HP Realme milik Kamu itu akan di flash beberapa hari tergantung dari petugasnya.
  7. Proses pum selesai

Cara Mengatasi HP Realme Mati Sendiri dengan Membersihkan Cache

Adapun salah satu dari penyebab mengapa HP Realme Kamu selalu mati sendiri yaitu bisa jadi Kamu sudah lama tidak membersihkan cache di HP Kmau.

Hal seperti itu mungkin terlihat sepele di mata Kamu para pengguna smartphone lainnya, namun perlu Kamu ketahui juga bahwa masalah tersebut bisa menjadi fatal jika cache atau sampah memori tidak Kamu dibersihkan. Langkahnya yaitu:

  1. Silahkan Kamu buka menu settings atau pengaturan di HP Realme milik Kamu itu
  2. Lalu, silahkan carih pilihan aplikasi

Pilih beberapa aplikasi yang ingin dihapus cachenya

  1. Namun, setelah Kamu menghapusnya maka aplikasi tersebut akan kembali seperti awal
  2. Proses pembersihan cacheHP Realme telah selesai

Cara Mengatasi HP Realme Mati Sendiri dengan Wipe atau Reset Pabrik

Jika memang masalah yang Kamu alami di atas tadi sangat serius seperti dikarenaian adanya virus yang berbahaya (malware).

BACA JUGA :  10 Cara Modifikasi Hp Android Jadi Lebih Keren, Agar Tampil Beda

Silahkan Kamu lakukanlah reset pabrik dengan segera, hal ini tentu saja bertujuan agar smartphone yang terkena virus tersebut bisa hilamg dan kembali seperti semula.

Namun, hal tersebut akan menghapus semua aplikasi yang ada di HP Realme milik Kamu itu. Adapun langkah-langkahnya di bawah ini:

  1. Pertama, silahkan buka menu pengaturan dam pilih additional settings
  2. Setelah itu, Kamu akses ke bagian menu back up and reset
  3. Kemudian, ke bagian factory data reset
  4. Silahkan Kamu bisa pilih erase all app & data
  5. Lalu, Kamu tungguu sampai f ponsel Realme milik Kamu itu merestart sendiri
  6. Terkahir, proses mengatasi HP Realme mati sendiri pun kini selesai.

Demikianlah cara mengatasi HP Realmemati sendiri yang bisa Kamu coba. Semoga bermanfaat ya!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *