Cara Menghapus Video di Youtube

3 Cara Menghapus Video di Youtube lewat HP atau Laptop

Diposting pada

Mau tahu cara menghapus video di youtube? Jika iya, yuk silahkan kamu bisa simak ulasan artikel ini sampai dengan selesai ya.

Youtube adalah salah satu aplikasi platform media sosial untuk berbagi video secara online. Di Youtube tersebut kamu bisa menonton berbagai jenis video yang kamu sukai.

Dalam aplikasi tersebut kamu bisa mencari video apa saja, mulai dari film, musik, tutorial, anime dan lain sebagainya termasuk cara menghapus video di youtube.

Youtube tersebut berkembang pesat karena seluruh konten yang merema miliki berasal dari conten creator.

Tidak sedikit para pengunggah konten video di youtube mengunggah berbagai jenis hal atau kegiatan yang mereka lakukan.

Namun, pernahkah kamu mengunggah atau memposting sebuah video yang seharusnya tidak kamu miliki di youtube dan bingung ingin menghapusnya?

Jika iya, kamu tak perlu khawatir untuk menghapusnga. Karena kamu bisa simak penjelasan tentang cara menghapus video youtube ada di bawah ini.

Cara Menghapus Video di Youtube

Cara Menghapus Video di Youtube

Sebenarnya, cara untuk menghapus video di youtube sangatlah mudah untuk di praktekan. Bagi kamu yang masih bingung, disini terdapat beberapa cara untuk menghapus video di youtube yang bisa kamu lakukan diantaranya:

1. Cara Hapus Video Youtube di Laptop

Cara pertama untuk menghapus video youtube yaitu di laptop. Kamu dapat melakukannya dengan mengikuti langkah-langkah berikut.

  • Pertama, silahkan buka HP kamu terlebih dahulu
  • Selanjutnya buka dan login ke website youtube
  • Berikutnyaa klik foto profil akun youtube kamu yang berada di bagian pojok kanan atas
  • Setelah itu, klik menu youtube studio lalu klik meni konten yang ada di sebelah kiri layar
  • Jika sudah, silahkan cari video yang ingin di hapus dan klik titik tiga yang ada di sebelah video tersebut
  • Kemudian silahkan klik menu hapus selamanya
  • Akhirnya selesai. Kamu telah berhasil menghapus video youtube di laptop atau PC dengan mudah dan cepat
BACA JUGA :  5 Cara Setting Youtube untuk Anak agar Tontonannya Aman

2. Cara Hapus Video Youtube di HP

Selanjutnya yaitu menghapus video youtube di HP, baik itu di android maupun di iPhone. Kamu bisa melakukannya dengan melewati aplikasi youtube atau browser.

Berikut langkah-langkah yang bisa kamu lakukan.

  • Pertama, silahkan buka HP kamu terlebih dahulu
  • Berikutnya buka aplikasi youtube
  • Selanjutnya klik menu library lalu klik juga menu video kamu
  • Setelah itu, silahkan cari video yang ingin kamu hapus
  • Jika sudah, klik ikon titik tiga yang berada disebelah video tersebut dan silahkan pilih opsi hapus
  • Akhirnya selesai. Dengan begitu kamu telah berhasil menghapus video youtube di HP

3. Cara Hapus Video Youtube lewat YouTube studio

Cara terakhir untuk menghapus video di youtube yaitu lewat YouTube studio. Cara ini terbilang sangat mudah dan cepat, kenapa demikian? Karena menu nya langsung kelihatan di awal.

Untuk menggunakan langkah-langkah ini silahkan kamu ikuti triknya yaitu sebagai berikut.

  • Pertama, buka HP kamu terlebih dahulu
  • Selanjutnya silahkan buka aplikasi youtube studio
  • Setelah itu, silahkan pilih menu content lalu carilah video youtube yang ingin kamu hapus
  • Jika sudah, silahkan klik ikon titik tiga di sebelah video tersebut
  • Dan kemudian silahkan pilih menu hapus
  • Akhirnya selesai. Dengan melewati youtube studio maka video youtube akan berhasil terhapus

So, bagaimana dengan cara yang ada di atas? Mudah sekali bukan? Nah, jadi bagi kamu yang kini sedang bingung mencari cara untuk menghapus video di youtube maka silahkan kamu bisa ikuti beberapa trik yang ada di atas.

Akhir kata

Mungkin itulah penjelasan artikel mengenai cara menghapus video di youtube yang dapat kami sampaikan. Semoga dengan adanya informasi di atas bisa membantu kamu untuk menghapus video di youtube. Semoga berhasil.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *