Tanpa Ribet! Begini Cara Agar Telegram Tidak Lemot yang dapat Kamu Lakukan

Tanpa Ribet! Begini Cara Agar Telegram Tidak Lemot yang dapat Kamu Lakukan

Diposting pada

Dalam artikel kali ini akan membahas mengenai cara agar telegram tidak lemot yang mana memang informasi tersebut cukup penting untuk kamu ketahui karena masalah tersebut kerap terjadi pada aplikasi telegram.

Pasalnya memang banyak orang yang mengeluhkan mengenai salah satu masalah yang kerap terjadi pada aplikasi telegram salah satunya yaitu aplikasi telegram lemot ketika digunakan oleh para penggunanya.

Bahkan pending terus atau bisa dibilang susah ketika akan mengirim pesan foto ataupun video. Tentunya sebagian dari para pengguna telegram ini atau bahkan termasuk kamu akan merasa kesal atau jengkel dengan masalah ini.

Karena tentunya dengan adanya masalah tersebut akan mengganggu kamu ketika akan melakukan suatu aktivitas menggunakan telegram ini. misalnya saja seperti tidak bisa mendownload video ataupun menonton film.

Dengan adanya masalah tersebut tentunya disebabkan oleh beberapa hal yang mana bisa membuat telegram yang kamu gunakan lemot ketika digunakan. Kamu memang harus mengetahui penyebabnya terlebih dahulu.

Sedikit tentang Telegram

Telegram merupakan salah satu platform layanan pesan yang cukup populer dan terkenal sampai saat ini. Dan pertama kali dirilis pada tahun 2013 yang lalu yang dapat digunakan pada perangkat Android ataupun iOS.

Banyak nya orang yang menggunakan aplikasi telegram ini dikarenakan beberapa fitur di dalamnya yang dapat menarik banyak orang untuk menggunakannya dan memang sudah diklaim bahwa aplikasi ini lebih unggul dibanding aplikasi pesan lainnya.

Namun meskipun demikian sama seperti aplikasi lainnya telegram ini pun kerap mengalami beberapa masalah yang ditemukan dan dialami oleh para penggunanya salah satunya yaitu lemot atau pending.

BACA JUGA :  Cara Mencari Bot di Telegram dengan Mudah dan Praktis

Dan biasanya disebabkan oleh telegram yang kamu gunakan penuh dengan grup dan channel yang aktif di mana dalam channel dan grup tersebut banyak sekali pesan yang menumpuk sehingga menjadi penyebab telegram lemot.

Cara Agar Telegram Tidak Lemot

Jika kamu sedang mengalami permasalahan tersebut kamu tidak perlu khawatir karena sebenarnya untuk mengatasi masalah tersebut cukup mudah dan bisa kamu lakukan sendiri dengan cara yang praktis.

Nah untuk seluruh penjelasan dan langkah-langkah yang harus kamu lakukan akan dibahas dengan lengkap di sini. Yuk penjelasan dan panduan lengkapnya untuk mengatasi masalah tersebut berikut ini.

Hapus Grup atau Channel yang tidak Penting

Untuk cara mengatasi telegram Lemot yang pertama kamu bisa menghapus Grup atau Channel yang tidak penting karena memang masalah tersebut kerap terjadi, karena itu adapun untuk caranya yaitu:

  • Untuk langkah yang pertama silahkan kamu buka aplikasi telegram yang kamu gunakan.
  • Selanjutnya buka Channel atau grup yang kamu rasa tidak penting dan akan kamu hapus.
  • Setelah itu, kamu bisa klik icon titik tiga yang berada di pojok kanan atas.
  • Lalu kamu bisa langsung cari dan pilih opsi hapus grup atau channel.
  • Kemudian kamu bisa pilih keluar grup atau channel.

Menghapus Cache Yang Menumpuk

Untuk solusi yang selanjutnya kamu bisa menghapus cache yang menumpuk karena chace yang menumpuk juga dapat membuat telegram lemot sehingga kamu harus rutin untuk menghapus cache untuk melakukan nya yaitu:

BACA JUGA :  2 Cara Membersihkan Cache Play Store Paling Mudah

Akhir kata

Demikianlah sedikit ulasan dan panduan lengkap mengenai cara agar telegram tidak lemot yang mudah mudahan saja seluruh informasi tersebut dapat membantu kamu Selamat mencoba nya terimakasih.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *