Cara Mendapatkan File APK dari Play Store Tanpa Ribet

  • Bagikan
Cara Mendapatkan File APK dari Play Store Tanpa Ribet

Bagi kamu yang kini sedang mencari tahu tentang cara mendapatkan file apk dari play store, yuk bisa simak ulasan artikel ini sampai dengan selesai untuk mengetahui detail informasinya.

Seperti yang telah kamu ketahui bahwa google play store adalah sebuah layanan milik google yang menyediakan berbagai macam aplikasi, baik itu berupa game ataupun aplikasi lainnya.

Google play store ini merupakan aplikasi bawaan android yang di sediakan oleh pihak google.

Dengan adanya play store ini maka dapat memberikan kamu banyak manfaat, salah satunya yaitu dapat memungkinkan kamu untuk mengunduh dan menginstall aplikasi atau game yang kamu inginkan secara langsung dari perangkat Android.

Akan tetapi aplikasi yang telah di download biasanya akan secara otomatis terinstal di perangkat dan mungkin diantara kamu tidak tau file Apknya berada dimana, sebenarnya bisa diakali hanya dengan menggunakan Aplikasi aplikasi tertentu.

Tidak hanya itu, terkadang diantara kamu tidak ingin menginstall app, namun hanya ingin mendownload file Apknya saja, dengan alasan seperti mau di upload kembali atau hanya sekedar untuk koleksi saja.

Dan bahkan ada alasan lainnya, sehingga membuat kamu ingin mengetahui cara untuk mendapatkan file apk dari play store.

Sekilas Tentang APK

Mengutip dari sumber lain, apk adalah ekstensi format file yang dapat memungkinkan kamu untuk mengunduh dan menginstall aplikasi Android.

Format apk ini sama halnya dengan format EXE di Windows PC atau DMG di macOS. Hanya saja, perbendaannya ialah, apk format installer ini milik Android.

Nah seperti yang telah kami jelaskan di atas, ketika kamu ingin men-download aplikasi dari google play store, maka kamu tidak akan melihat format APK untuk di-download, melainkan hanya aplikasi yang langsung jadi.

BACA JUGA :  Apakah Fastboot bisa Hilang Sendiri?

Oleh karena itulah play store berhak mengekstrak dan juga berhak menginstall aplikasi tersebut.

Jika diantara kamu ada yang mulai penasaran ingin mengetahui cara untuk mendapatkan atau mendownload apk di play store, maka silahkan bisa simak penjelasan yang ada di bawah ini untuk mengetahui informasi lengkapnya.

Cara Mendapatkan File APK dari Play Store

Sebenarnya, cara untuk mendownload atau mendapatkan file apk dari play store tidaklah sulit untuk dilakukan. Kamu hanya perlu menerapkan langkah-langkah sebagai berikut.

  • Langkah pertama yang harus kamu lakukan yaitu silahkan copy url play store yang dimana aplikasi tersebut ingin kamu donwload.
  • Selanjutnya, silahkan pergi ke situs https://apps.evozi.com/apk-downloader/ dan lalu silahkan paste url play store yang tadi.
  • Setelah itu, silahkan tekan tombol Generate download link.
  • Jika sudah, silahkan kamu bisa gunakan link yang dihasilkan untuk mendownload file apk di play store tersebut.
  • Dengan begitu, maka kamu sudah mendapatkan file apk yang kamu inginkan.
  • Akhirnya selesai. So, bagaimana dengan cara di atas? Mudah sekali bukan? Nah, jadi bagi kamu yang ingin mengetahui cara mendownload atau mendapatkan file apk dari play store, maka silahkan bisa gunakan cara yang ada di atas.

Akhir kata

Mungkin itulah penjelasan artikel mengenai cara mendapatkan file apk dari play store yang dapat kami sampaikan dengan baik dan benar.

Semoga dengan adanya informasi di atas dapat membantu kamu untuk mendapatkan file apk yang kamu inginkan di play store. Selamat mencoba dan semoga berhasil teman!

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *